Sup Bening Ikan Kakap.
Kamu bisa memasak Sup Bening Ikan Kakap menggunakan 15 bumbu dalam 5 langkah. Begini cara menyiapkan nya.
Bumbu Sup Bening Ikan Kakap
- Siapkan 1/2 ekor Ikan Kakap.
- Diperlukan Secukupnya Jeruk Nipis.
- Diperlukan 2 siung Bawang Putih.
- Kamu perlu 4 siung Bawang Merah.
- Diperlukan 2 buah Tomat.
- Diperlukan Cabe Rawit (skip).
- Siapkan 1 btng Serai.
- Siapkan 2 cm Jahe.
- Siapkan 2 lbr Daun Jeruk.
- Diperlukan 1 btng Daun Bawang.
- Diperlukan Gula.
- Diperlukan Garam.
- Kamu perlu Kaldu Jamur.
- Diperlukan Air.
- Siapkan 3 sdm Minyak Goreng.
Langkah-langkah membuat Sup Bening Ikan Kakap
- Potong2 & bersihkan ikan. Kemudian kasih perasan jeruk nipis, diamkan sebentar. Sesaat sblum dmasak, bilas lgi dgn air bersih..
- Geprek jahe & serai. Cincang kasar bawang putih, iris2 bawang merah, daun bawang & tomat..
- Tumis duo bawang dgn minyak hingga harum, kemudian masukkan serai, jahe & daun jeruk..
- Jika wangi rempahny sdh tercium, tambahkan air. Tunggu hingga mndidih, lalu masukkan ikan & tambahkan gula, garam, kaldu jamur, koreksi rasa. Kemudian jika sdh hampir matang, baru masukkan irisan tomat & daun bawang..
- Dan tuang ke mangkok, siap dihidangkan selagi hangat..