Kimchi Stew (Kimchi-jjigae) a.k.a Sop Kimchi.
Kamu bisa memasak Kimchi Stew (Kimchi-jjigae) a.k.a Sop Kimchi menggunakan 14 bumbu dalam 6 langkah. Begini cara menyiapkan nya.
Bumbu Kimchi Stew (Kimchi-jjigae) a.k.a Sop Kimchi
- Diperlukan 12 slide daging BBQ iris tipis.
- Diperlukan 100 gram kimchi dipotong + kuah.
- Kamu perlu 1/2 buah jeruk nipis.
- Kamu perlu 5 buah cabai rawit merah.
- Kamu perlu 1 siung bawang putih besar.
- Kamu perlu 1 helai daun bawang (utuk garnish).
- Siapkan 1 1/2 sdm kecap manis.
- Diperlukan 1 sdm saus tiram.
- Kamu perlu Secukupnya garam.
- Kamu perlu Secukupnya gula.
- Siapkan Secukupnya merica putih bubuk.
- Kamu perlu Secukupnya royco.
- Siapkan Secukupnya margarin.
- Siapkan 1 1/2 gelas air.
Instruksi memasak Kimchi Stew (Kimchi-jjigae) a.k.a Sop Kimchi
- Cuci daging hingga bersih kemudian lumuri dengan jeruk nipis. Diamoan d kulkas 5-10 menit.
- Siapkan semua bumu. Bawang putih d geprek rajang halus begitu pula dengan cabai rawit dan daun bawang.
- Panaskan margarin, masukkan bawang putih, tumis hingga harum. Kemudian masukkan cabe, setelah cukup berbau, masukkan daging dan saus tiram. Aduk merata..
- Setelah daging sudah merata dengan bumbu dan saus tiram, masukkan kecap manis dan tambahkan garam (untuk ini disesuaikan dengan tingkat keasaman kimchi). Kemudian aduk hingga mencair agar asam kimchi bersaru dengan gula dan kecap. Oseng 1-2 menit..
- Tambakan air lalu aduk dan tunggu hingga mendidih..
- Sembari mendidih, tambahkan garam, merica, dan royco. Lalu koreksi rasa ketika mendidih. Setelah rasa sudah oke (punya saya ini pedas asam gurih), tambahkan daun bawang lalu matikan api. Yey! Sup kimchi siap dinikmati ~.