Sup Ikan Patin.
Kamu bisa memasak Sup Ikan Patin menggunakan 25 bumbu dalam 7 langkah. Begini cara memasak nya.
Bumbu Sup Ikan Patin
- Siapkan 1 Kg Ikan Patin (Lebih enak kalo ikan segar).
- Siapkan 1 Buah Jeruk Nipis.
- Diperlukan Bahan Bumbu Tumis.
- Kamu perlu 2 Sendok Makan Minyak Sayur.
- Siapkan 4 Siung Bawang Putih.
- Diperlukan 6 Siung Bawang Merah.
- Kamu perlu 2 Buah Cabai Hijau Besar.
- Siapkan 3 Buah Cabai Merah.
- Siapkan 10 Buah Cabai Rawit Utuh.
- Diperlukan 3 Buah Tomat Hijau.
- Kamu perlu 2 Cm Jahe (Geprek).
- Kamu perlu 2 Cm Lengkuas (Geprek).
- Siapkan 1 Batang Serai (Geprek).
- Kamu perlu 3 Lembar Daun Salam.
- Diperlukan 6 Lembar Daun Jeruk.
- Kamu perlu Bahan Bumbu Kuah.
- Diperlukan Gula.
- Diperlukan Garam.
- Siapkan Kaldu Jamur.
- Diperlukan Merica (Ini bisa skip).
- Siapkan Ketumbar.
- Kamu perlu 1,5 Buah Jeruk Nipis.
- Kamu perlu Bahan Pelengkap.
- Diperlukan 3 Ikat Kecil Kemangi (Siangi).
- Diperlukan 2 Batang Daun Bawang (Potong).
Langkah-langkah membuat Sup Ikan Patin
- Potong ikan kemudian marinasi dengan jeruk nipis dan garam, diamkan kira2 15 menit. Sambil nunggu ikan....
- Potong semua bumbu tumis, kecuali yg geprek2 yaa.. Kemudian sobek daun salam dan daun jeruk biar wanginya keluar.
- Ikan yg udah dimarinasi, dicuci bersih dengan air mengalir kemudian siram dengan air panas. Ini bertujuan buat ngilangin bau amis ikannya..
- Tumis semua bumbu sampai wangi dan layu, kemudian masukkan air secukupnya..
- Peras jeruk nipis (kalo bisa disaring yaa biar bijinya gak ikut), kemudian bumbui kuah dengan bumbu kuah. Koreksi rasa...kalo udah oke masukkan ikan dan tunggu sampai mendidih..
- Begitu ikan udah mulai matang, masukkan daun kemangi dan daun bawang. Aduk dan cicipi... Walaaaaa..enaaaak...
- Sajikan hangat plus nasi putih hangat, pasti mantaaaap.. Selamat mencoba yaa dan ingat untuk Recook ^^.