Sop Ayam Segar.
Kamu bisa menyiapkan Sop Ayam Segar menggunakan 18 bumbu dalam 12 langkah. Begini cara memasak masakan itu.
Bumbu Sop Ayam Segar
- Siapkan 1/4 kg sayap ayam (bs diganti daging ayam dada, paha).
- Diperlukan 2 bh wortel.
- Diperlukan 1 tangkai kecil kembang kol.
- Diperlukan 2 bh tomat merah.
- Kamu perlu daun bawang.
- Diperlukan Daun seledri.
- Kamu perlu Bawang goreng.
- Siapkan Bumbu bumbu.
- Siapkan 5 siung bawang putih.
- Diperlukan 3 siung bawang merah.
- Siapkan 1 sdt merica (bs dikurangi).
- Siapkan 1 ruas jari jahe.
- Kamu perlu Sepotong kecil pala.
- Diperlukan 1 /2 ruas jari kayu manis.
- Siapkan 2 lmbr daun jeruk.
- Kamu perlu Kaldu ayam.
- Diperlukan Garam.
- Diperlukan Gula pasir.
Instruksi memasak Sop Ayam Segar
- Rebus sayap ayam, sampai mendidih kemudian buang air rebusan pertamanya..
- Didihkan air dlm panci lain utk memasak sop, yg sdh ditambahkan jahe geprek, kayu manis, daun jeruk. masukkan sayap ayam dan rebus lagi hingga empuk..
- Sementara menunggu sayap ayam empuk, haluskan bumbu bawang putih, bawang merah, kemudian tumis dengan sdkit minyak hingga harum dan masukkan ke dlm panci yg berisi sayap..
- Uleg kasar merica dan pala, masukkan ke dlm kuah. Tambahkan garam dan gula pasir..
- Kemudian kupas dan cuci bersih wortel potong2 bulat atau serong sesuai selera, masukkan ke dlm panci sop..
- Potong2 kembang kol, cuci bersih, masukkan ke dlm panci, rebus bersama bahan yg lain. Didihkan hingga empuk dan matang.
- Cuci bersih & Potong2 kasar daun bawang dan seledri, masukkan ke dlm panci..
- Kemudian tambahkan kaldu ayam..
- Cuci bersih tomat, potong2 jadi 4 bagian dan masukkan ke dlm panci..
- Koreksi rasa klo sdh pas, angkat dan sajikan.
- Jangan lupa tambahkan bawang goreng..
- Sajikan bersama sambal, tempe goreng, kerupuk /emping, lebih nikmat..