Soup Ikan Tengiri asem asem😁.
Kamu bisa menyiapkan Soup Ikan Tengiri asem asem😁 menggunakan 16 bumbu dalam 5 langkah. Begini cara memasak masakan itu.
Bumbu Soup Ikan Tengiri asem asem😁
- Diperlukan 1 atau 1/2 ikan tengiri potong selera.
- Kamu perlu 4 bawang putih.
- Diperlukan 6 bawang merah.
- Diperlukan 1 cm jahe.
- Diperlukan 1 cm kunyit.
- Siapkan 1 jeruk nipis.
- Diperlukan 2 daun salam.
- Siapkan 2 daun jeruk.
- Kamu perlu 4 blimbing wuluh.
- Kamu perlu 1 batang sereh.
- Siapkan secukupnya daun kemangi.
- Kamu perlu secukupnya garam.
- Diperlukan secukupnya perasa jamur.
- Kamu perlu secukupnya gula.
- Siapkan secukupnya cabe rawit.
- Siapkan 1 buah jeruk nipis.
Langkah-langkah membuat Soup Ikan Tengiri asem asem😁
- Cuci ikan, tiriskan dan kucurin air jeruk nipis diamkan slama 15 menit.
- Iris kunyit, jahe, bawang putih, merah dan geprek ujung sereh. kemudian tumis jahe kunyit.... sesaat masukkan bawang merah dan bawang putih sampai harum. lalu masukan sereh daun salam dan daun jeruk.
- Setelah harum masukan sedikit air dan klo sudha mendidih masukan ikan tengiri. tambahkan air secukupnya. tunggu sampai mendidih.
- Setelah mendidih masukan garam gula kaldu jamur dan juga irisan blimbing wuluh. koreksi rasa dan tambahkan sedikit perasan jeruk nipis ke dalam soup dirasa 1 atau 2 sendok makan selera mau asem sedang atau parah🤭 lalu masukan cabe rawit utuh.
- Setelah rasa pas masukan daun kemangi. setelah mendidik angkat dan sajikan🤭. selamat menikmati.